Lika Liku Usaha Agrobisnis Cabai
Lika Liku Usaha Agrobisnis Cabai - Selamat datang di blog Berbagi Informasi Oya Bagaimana kabar kalian ? Oya dan hari ini saya akan berbagi artikel mengenai Lika Liku Usaha Agrobisnis Cabai
Lika Liku Usaha Agrobisnis Cabai
Dengan Nama Allah Bismillahir Rohmaaanir Rohim, Teman - teman setia pembaca setia om-gery , hari ini om gery akan membahas lika liku usaha Agrobisnis Cabai, sebelum kita sudah membahas peluang agrobisnis cabai yang semakin moncer. Anda bisa baca lebih awal.Tidak semua orang bisa memetik keuntungan yang berlipat ganda dari bertanam cabai. Beberapa orang bahkan mengalami kerugian dan menjadi frustasi. Pasalnya, selain menjajikan keuntungan , bertanam cabai mempunyai banyak kendala. Kondisi cuaca yang tidak menentu, serangan hama dan penyakit, pencurian dan penjarahan, jatuhnya harga karena over suplai, hingga liku - liku pemasarannya merupakan sebagaian masalah yang harus dihadapi. Karena itu, diperlukan teknik dan pengetahuan khusus dalam usaha agrobisnis cabai.
Menanam Cabai secara monokultur dengan menggunakan sistem budi daya yang lebih muatakhir, seperti memakai mulsa plastik perak. Karena itu, produksi cabai lebih tinggi dan berkualitas. Tidak heran jika harga jual cabai di daerah dataran tinggi relatif lebih tinggi. Permintaan pun banyak berdatangan kepada petani cabai di dataran tinggi, terutama dari industri makanan.
Jenis cabai yang ditanam petani di daerah dataran tinggi dan dataran rendah juga berbeda. Umumnya, petani cabai di daerah dataran lebih senang menanam cabai keriting. Sebaliknya, pasokan cabai merah dan cabai keriting hibrida banyak berasal dari petani di daerah dataran tinggi. Selera dan pola makan masnyarakat juga berpengaruh terhadap jenis cabai yang ditanam. Masyarakat di Sumatra Barat dan Sulawesi lebih menyukai cabai dengan cita rasa yang sangat pedas. Denngan Mengetahui minat dan selera masyarakat, diharapkan petani bisa varietas cabai yang tepat.
Om-gery rasa sudah cukup menjelaskan Lika Liku Usaha Agrobisnis Cabai , di hari yang lain kita akan membahas apa saja resiko berbisnis cabai.
Ok terima kasih , semoga artikel Lika Liku Usaha Agrobisnis Cabai
ini bisa membantu kamu, dan sebagai tanda terima kasih, bantu sebarkan artikel ini siapa tau artikel Lika Liku Usaha Agrobisnis Cabai ini bisa bermanfaat atau artikel yg dicari temen kamu.
Lika Liku Usaha Agrobisnis Cabai
Reviewed by 1
on
5:35 PM
Rating:
No comments: